Rabu, 18/10/2023 • Perwakilan: KEPULAUAN BANGKA BELITUNG
Ombudsman Babel Terima Banyak Keluhan Terkait Mitigasi Kebakaran Lahan di Kabupaten Bangka Tengah
"Kegiatan Ombudsman On The Spot ini adalah program rutin kami yang bertujuan untuk memudahkan masyarakat dalam menyampaikan pengaduan di Ombudsman. Pembukaan gerai Ombudsman On The Spot seperti ini adalah bagian dari upaya kami untuk mendekatkan dan ...