Senin, 02/10/2023 • Perwakilan: KALIMANTAN SELATAN
Ragam Pengaduan Masyarakat Dalam Penyaluran KUR
Pada dasarnya program KUR merupakan ikhtiar pemerintah untuk memajukan kesejahteraan umum sebagai salah satu tujuan berdirinya negara Indonesia sesuai Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945. Dalam pelaksanaannya tidak menutup kemungkinan ...