Jum'at, 29/09/2023 • Perwakilan: NUSA TENGGARA TIMUR
Kunjungan Ombudsman NTT ke Lapas Kelas III Ba'a, Rote Ndao: Menuju Pelayanan Publik yang Lebih Baik
ROTE NDAO, suluhdesa.com | Kepala Ombudsman Nusa Tenggara Timur (NTT) Darius Beda Daton melakukan kunjungan penting ke Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas III Ba'a di Kabupaten Rote Ndao.