Rabu, 31/01/2024 • Perwakilan: KEPULAUAN BANGKA BELITUNG
Ombudsman Deteksi Dugaan Maladministrasi Dalam Pelayanan Sektor Perkebunan Kelapa Sawit
Kepala Perwakilan Ombudsman Babel, Shulby Yozar Ariadhy menyampaikan Ombudsman memiliki intrumen pengawasan pelayanan publik melalui kajian cepat sebagaimana diatur PO 41 Tahun 2021. "Tujuan kegiatan ini adalah untuk memperbaiki dan meningkatkan pela...